Wednesday, August 22, 2012

Adobe Reader

Adobe Reader adalah perangkat lunak pertama yang mendukung Portable Document Format (PDF) milik Adobe Systems, sejenis format data dokumen. Adobe Reader adalah aplikasi gratis atau freeware dari Adobe yang digunakan untuk membuka dan membaca file-file berekstensi .pdf. Berbeda dengan Adobe Acrobat yang memang tidak gratis dan memiliki fungsi kompleks, Adobe Reader hanya berfungsi untuk membaca atau membuka file .pdf. Selain itu, Adobe Reader bisa juga digunakan untuk mencetak (print) fixed layout pada dokumen yang di buka.



Setiap komputer wajib memiliki software gratisa dari Adobe System ini. Untuk itu bagi yang belum memiliki atau belum update Adobe Reader terbaru, dibawah ini saya share Link Download Adobe Reader Terbaru.

Untuk mendapatkan Adobe Reader klik ling berikut:
Download Adobe Reader X


No comments:

Post a Comment