Monday, August 27, 2012

Mengedit foto di Photobie Serasa Ngedit di Photoshop

Photobie adalah sebuah program Editor Gambar yang memiliki beragam fungsi yang mirip dengan Photoshop. Namun Photobie bersifat freeware sehingga ada yang menganggap software ini sebagai versi freeware-a adobe photoshop. Photobie adalah perangkat lunak editing gambar yang menggabungkan fitur amateurs dapat digunakan dengan alat lanjutan profesional akan menghargai. Photobie gratis untuk penggunaan pribadi yang tidak Pro-upgrade untuk membayar - semua fitur gratis. Photobie juga sebuah komunitas masyarakat.
Banyak orang yang menganggap software ini sebagai versi freewaren dari adobe photoshop, mengingat software ini memiliki beragam fungsi yang mirip dengan photoshop.

Sebagai perbandingan, harga photoshop CS3 saat ini $ 649, sementara harga Photobie 4.4 hanya $ 0,-. alias gratis.

Klik disini untuk mendownload....

No comments:

Post a Comment